Manfaat madu untuk wajah - Madu merupakan cairan pemanis yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh, karena madu dapat digunakan untuk segala hal dalam kesehatan serta dapat pula digunakan untuk mengobati berbagai penyakit seperti menyembuhkan sariawan, meningkatkan kekebalan tubuh, menghilangkan jerawat dan sebagainya.
Selain madu bermanfaat bagi kesehatan tubuh madu juga dapat bermafaat bagi kecantikan kulit wajah dan tubuh. Madu selain mudah didapat cara penggunaannya juga cukup mudah serta hemat waktu dan biaya tentunya.
cantik itu butuh perawatan dan biaya akan tetapi anda tidak usah khawatir karena anda bisa tampil cantik hanya dengan menggunakan madu sebagai perawatan kecantikan kulit.
Berikut beberapa mafaat madu untuk kecantikan kulit wajah anda
1. Madu untuk melembabkan Kulit
Madu dapat bermanfaat untuk melembabkan kulit wajah yang kering, sehingga menjadi kenyal, bersih, dan segar. Caranya dengan mengoleskan madu keseluruh bagian wajah kemudian tepuk-tepuk dengan kedua tangan hingga mengering setelah itu basuhlah dengan air hangat.
2. Madu untuk mencegah penuaan dini
Madu selain dapat melembabkan kulit madu juga dapat bermanfaat untuk mencegah penuaan dini pada kulit wajah dan dapat membuat kulit segar dan halus.Cara yang digunakan juga sangat mudah hanya dengan mengambil 4 sendok madu 1 sendok bubuk kayu manis dan 3 cangkir air. Setelah itu rebus semua bahan tersebut seperti membuat teh. minumlah 3 kali sehari secara rutin.
3. Madu untuk membersihkan wajah
Madu dapat digunakan untuk membersihkan wajah dari make up dan kotoran pada kulit wajah dan madu merupakan baham alami yang aman bagi kulit sebagai pembersih wajah.Dengan cara mencampurkan 1 sendok madu dengan sedikit susu bubuk pada telapak tangan setelah itu oleskan pada wajah seperti membersihkan make up dan kotoran pada wajah kemudian bilas dengan air hangat hingga benar-benar bersih.
4. Madu untuk toner kulit
Madu dapat bermanfaat untuk toner kulit dan dapat membuat kulit menjadi kenceng lembut dan lembab. caranya dengan mencampurkan 1 buah kulit jeruk dengan 1 sendok madu kemudian blender hingga halus setelah itu gosokkan kebagian wajah dan diamkan selama 15 menit lalu bersihkan dan basuhkan madu yang telah mengering dengan air hangat.
5. Madu sebagai masker wajah
Masker wajah yang aman dan alami bagi kulit adalah madu karena madu dapat bermanfaat untuk mengencangkan kulit dan menghilangkan flek hitam pada wajah. caranya dengan oleskan madu murni pada seluruh daerah wajah kemudian diamkan selama 13 menit dan biarkan hingga madu benar-benar mengering. setelah itu basuhlah wajah dengan menggunakan air hangat hingga mengering.
Selain manfaat diatas madu juga sangat berguna bagi kesehatan tubuh manusia dalam melakukan pengobatan diantaranya :
1. Madu dapat meredahkan Baduk
Madu dapat menjadi penyelamat saat musim dingin berdasarkan study kesehatan pada anak dan remaja ternyata madu sangat cocok dalam meredakan gejala batuk dan meningkatkan kualitas tidur anak.
2. Madu untuk mengobati Luka
Sejak dahulu kala madu memang memiliki reputasi yang baik sebagai penyembuh, hal ini ditemukan pada catatan dari tahun 2100-2000 sebelum masehi disumerian yang menyebutkan fungsi madu sebagai obat dan salep.
3. Mengatasi Ketombe
Kahasiat madu bagi kecantikan sudah sejak lam diketahui salah satunya adalah mengatasi ketombe membandel dan gatal terutama akibat jamur. Caranya pun mudah cukup oleskan campuran madu pada kulit kepala setiap hari selama beberapa minggu rasa gatal dan luka pada kulit kepala bisa sembu.
4. Meningkatkan energi
Ada kesalah pahaman bahwa karbohidrat tidak baik untuk tubuh, sesunggunya setiap makanan sehat termasuk buah sayuran dan kacang mengnadung karbohidrat lagi pula system pencernaan membutuhkan glukosa yang mengirim energi ke sel jaringan dan orga lainnya.
Madu sebanyak 17 gram karbohidrat per sendok teh dapat menjadi sumber makanan
yang dapat membantu menyingkirkan rasa lesu. Madu juga bisa dijadikan
camilan sebelum atau sesudah olahraga. Selain sumber karbohidrat, madu juga
sumber energi yang tidak membuat gula darah berfluktuasi dan kadar insulin
bertahan lebih.
Demikian beberapa manfaat madu baik manfaat madu untuk kesehatan kulit maupun manfaat madu bagi kesehatan tubuh khususnya dalam hal pengobatan.
Demikian beberapa manfaat madu baik manfaat madu untuk kesehatan kulit maupun manfaat madu bagi kesehatan tubuh khususnya dalam hal pengobatan.